
FulusNesia.com – Username Ig yang aesthetic memiliki nilai khusus pada akun instagram seseorang. Berbeda dengan nama instagram yang bisa sama dengan nama pengguna lain, username IG sama sekali tidak boleh sama dengan pengguna lain.
Selain itu, username ig juga memiliki batasan jumlah karakter yakni hanya 30 karakter saja . Dengan demikian, kita harus pintar-pintar dalam merangkai username kita dengan karakter seperti tanda titik(.), undescore(_), angka(0-9) dan sebagainya.
Selanjutnya, username Instagram harus dimulai dengan tanda @ dan tidak boleh memiliki spasi. Melihat semua aturan pembuatan username di atas, tentu kalian berfikir akan kesulitan dalam memilih username kalian. Tenang saja, kami akan membagikan banyak username yang singkat, keren, unik, aesthetic baik untuk girl (perempuan) maupun boy (laki-laki).
Yang terakhir, username instagram tidak harus mengandung nama ig kalian sama sekali. Misalnya, nama akun instagram kalian adalah “Stephanie Ayunda”, kalian bisa menggunakan username “@NotSassyGirl” dan sebagainya. Keren Bukan?
Setelah kalian membaca artikel ini hingga akhir kalian akan menemukan inspirasi username untuk akun ig kalian. Dengan memiliki username yang unik, akun ig kalian tentu akan terlihat lebih keren dan kekinian. Kemudian kalian juga bisa menyempurnakan akun ig kalian dengan memberikan
Kumpulan Username IG Aesthetic

Berikut ini kami berikan banyak username ig yang bisa kalian pilih sendiri yang sesuai dengan kepribadian dan konten akun ig kalian. Dalam artikel ini, kami akan membahas semua jenis username ig mulai dari yang singkat, unik, lucu, aesthetic, baik untuk cewek maupun cowok.
1. Username IG Aesthetic Singkat
Memiliki username instagram yang singkat tentu memiliki banyak keuntungan seperti lebih mudah untuk diingat, mudah untuk kita login, dan mudah juga untuk ditemukan orang lain. Berikut ini beberapa username ig pilihan yang singkat namun tetap mengandung usnsur aesthetic cocok untuk kamu yang berjiwa muda.
- @mohammed
- @aisha__
- @shafia.girl
- @that.dude
- @that.girl
- @yours_
- @roses.bloom
- @shy.lemon
- @andien.me
- @sinta__11
- @ali.aliii
- @budi.99
- @serenity__
- @lonely_soul
- @ambivert.me
- @pria_di_pojok
- @gadies_
- @aseh__
- @senjaku.di.sini
- @winartoeoe
- @99_namaku
- @arini_04
- @boelan.05
- @dinda_99
- @syifa.new
- @hana_aulia
- @niken_saras
- @sarasvvati
- @gvntvr__
- @gieta.my
- @rvdiantara__
- @zayn99
- @zakkky__
- @yasmienieme
- @yuni.yuni
- @zavi_08
Kalian bisa memadukan lebih banyak angka, huruf, dan juga karakter sesuai keinginan dan kebutuhan instagram kalian, Pastikan untuk memilih username yang masih tersedia dan tidak mengandung kata-kata yang tidak sesua atau kasar.
2. Username IG Aesthetic Keren
Selanjutnya, memiliki username instagram yang keren akan membuat akun kalian mudah diingat, dan juga membuat orang yang melihatnya ingin mem follow kalian. Berikut ini beberapa ide untuk username ig kalian agar terlihat lebih keren dan aesthetic.
- @the.man.from.nowhere
- @lone_wolf
- @king.jon_snow
- @queen_sansa
- @the_future_leader
- @your.future.hubby
- @not.your.ordinary.girl
- @tidak.untuk.umum
- @senja_kelabu
- @sunset_di_sini
- @kenangan.manis
- @ily.to.the.moon
- @ily_to_the_bone
- @dua_sejoli
- @hati.bersayap
- @rindu_merindu
- @cintailah_cinta
- @kasidah.cinta
- @mistikus_cinta
- @roman.picisan
- @yang_terdalam
- @gadies_biasa
- @pembawa.perubahan
- @orator_ulung
- @lemon_lemonade
- @lemon__sour
- @reap.what.you.sow
- @hanya_mimpi
- @fatamorgana99
- @keabadian.ku
- @ayunda_quirky
- @awkward_girl
- @dilema_besar
- @nindie_the_boss
- @bayu.lonely
- @introvert_journey
- @book_geeks
- @music_freaks
- @movie_geeks
- @and.die
- @manusia.biasa
- @pride_of_lion
- @zacky_the_dude
Selanjutnya kalian bisa mengkreasikan sendiri mau seperti apa username yang akan kalian gunakan. Pastikan untuk memilih kata-kata yang sesuai dengan diri kalian. Kemudian jangan lupa untuk menggunakan kosa kata keren seperti nama bunga, hewan, bahasa inggris dan sebagainya.
3. Username IG Aesthetic Girl dan Artinya

Apabila kalian seorang cewek, maka username berikut ini akan sangat cocok untuk kalian. Di sini kami akan membagikan beberapa username instagram khusus untuk cewek yang aesthetic lengkap dengan artinya.
- @the_sassy_girl : Gadis nakal
- @the_boss_girl : Boss perempuan
- @flower.in.my.room : Bunga di dalam ruanganku
- @lemon.for.lemonade : Buah Lemon untuk jus lemon
- @freaky.girl : Gadis aneh
- @shy.girl : Gadis pemalu
- @girl_in_the _corner : Gadis di pojokan
- @not.your.ordinary.girl : Bukan gadis pada umumnya
- @milanisti.girl : Gadis penggemar AC Milan
- @madrisdita.girl : Gadis penggemar real madrid
- @your.future.hubby : Kekasih masa depanmu
- @came.from.the.future : Datang dari masa depan
- @@half.your.soul : Setengah jiwamu
- @roses.in.garden : Mawar-mawar di taman
- @Mawar.semerbak : Bunga mawar yang semerbak
- @girly_girl : Gadis yang feminin
- @not.so.feminine : Tidak terlalu feminin
- @conservative_girl : Gadis konservatif
- @not_liberal_girl : Bukan gadis liberal
- @half_crazy_half_indo : Setengah gila setengah indonesia
- @half.freak.half.dead : Setengah aneh, setengah mati
- @the.sound.im.your.heart : Suara di hatimu
- @the_girl_you_want : Gadis yang kamu mau
- @melati_indah : Melati yang indah
- @bossy.girl : Gadis yang seka memerintah
- @smart.is.the.new.sexy : Pintar adalah seksi yang baru
- @putih.tinggi.langsing : Gadis putih tinggi dan langsing
- @muslimah_nation : Gadis muslimah seluruh dunia
- @lostsoul : Jiwa yang tersesat
- @lost.in.your.eyes : Tersesat di matamu
- @lost.in.translation : Tersesat di arti
- @begin_again : Memulai lagi
- @princess_ayu : Puteri ayu
- @quenn.elizabeth99 : Ratu elizabeth ke 99
- @queen_diana__ : Ratu dinana
- @harley_queen : Ratu harley
- @wonder_girl_ayu : Ayu si wanita hebat
- @sassy_but_lovely : Nakal tapi menyenangkan
Demikian beberapa ide username untuk cewek yang aesthetic beserta artinya yang kami jabarkan di atas. Tentu masih banyak jenis kombinasi nama yang bisa kalian coba agar username kalian lebih keren namun masih memiliki kesan girly dan aesthetic.
4. Username IG Aesthetic Cowok dan Artinya
Setelah membahas username untuk perempuan, selanjutnya kita akan membahas username ig yang dikhususkan untuk akun cowok. Untuk membuat username akun ig cowok yang keren dan estetik, kita harus memadukan beberapa kata dan simbol yang melambangkan maskulinitas cowok. Berikut ini adalah beberapa username ig cowok yang bisa kalian pakai:
- @king.jon.snow : Raja Jon Snow
- @king_arthur : Raj Arthur
- @king_solomon : Raja Sulaiman
- @king_skywalker : Raja Skyalker
- @luke.not.skywalker : Luke tapi buka skywalker
- @dart.not.vader : Dart tapi bukan Vader
- @james.not.bond : James tapi bukan Bond
- @not_zeus : Bukan Zeus
- @bukan_thor Bukan Thor
- @captain_nusantara : Kapten Nusantara
- @kopiku.kopimu : Kopiku kopimu
- @senjaku_senjamu : Senjaku Senjamu
- @mr_aadaam : Bapak Adam
- @mr_andi99 Bapak Andi
- @young_blood : Darah Muda
- @king_in_the_north : Raja di utara
- @daemon_not_targeryan : Daemon tapi buka targeryan
- @papi_chulo99 : Papi Chulo 99
- @the.sound.of.metal : Suara dari metal
- @thunder_in_the_sky : Guntur di utra
- @lightning@fast : Secepat kilat
- @not.naughty.boy : Bukan cowok nakal
- @halal_bro99 : Cowok yang suka halal 99
- @lust_in_me : Nafsu pada diriku
- @rajapertama01 : Raja yang pertama
- @rajakedua02 : Raja yang kedua
- @Raja_terakhir__ : Raja yang terkhir
- @man.in.love : Lelaki yang jatuh cinta
- @man_for_you : Laki-laki untukmu
- @introvert.boy : Laki-laki introvert
Demikian beberapa username untuk cowok yang bisa kalian coba variasikan sendiri agar sesuai dengan konten dan akun instagram kalian. Untuk membuat username ig cowok yang aesthetic sebenarnya sangat mudah. Kalian cukup menambahkan kosa kata dalam bahasa inggris, kosa kata pop culture dan padukan dengan nama akun kalian. Sangat mudah bukan?
5. Username IG Aesthetic XYZ
Baru-baru ini sedang viral memberikan tambahan huruf xyz pada username instagram kita. Anak-anak muda masa kini mengangggap dengan menambahkan 3 huruf tersebut, username kalian akan menjadi lebih aesthetic. Mungkin terdengar klise, namun beginilah perkembangan tren pada masa kini.
Berikut ini kumpulan username ig yang aesthetic dengan menambahkan huruf x,y,z:
- @anissa.xyz
- @anita_xyz
- @beniii_xyz
- @the_boyz_xyz
- @yuna_xyz
- @arina.xyz
- @girl_ig_xyz
- @manusia.xyz
- @akal_bulus_xyz
- @selepas_pagi_xyz
- @sebelum_pagi_xyz
- @antara_kita_xyz
- @berlian.xyz
- @ahmed.ali.xyz
- @syailendra_xyz
- @sarah_girly_xyz
- @mermaid_in_love_xyz
- @sarasvvati_xyz
- @gvntvr__xyz
- @gieta.my.xyz
- @rvdiantara__xyz
- @zayn99_xyz
- @zakkky__xyz
- @yasmienieme.xyz
- @yuni.yuni.xyz
- @zavi_08.xyz
- @path_finder_xyz
- @flying_solo_xyz
- @not_slim_girl_xyz
- @not_slim_boy_xyz
- @zahra_xyz
- @raisa_xyz
- @danila__xyz
- @lest_xyz
- @2fast_2furious_xyz
Demikian beberapa username yang mengandung huruf xyz dan terlihat keren bagi yang melihtnya. Tentu masih banyak lagi jenis username yang bisa kalian pilih agar kalian terliht cool dan unik. Selanjutnya, pastikan kalian memilih username yang benar-benar kosong dan belum ada yang memilikinya.
6. Username IG Bahasa Inggris Keren
Selanjutnya, kita akan membahas beberapa username ig yang menggunakan bahasa inggris. Seperti yang kita tahu, bahasa inggris merupakan bahasa yang paling polpuler di kalangan anak muda instagram. Dengan menggunakan bahasa inggris, username kalian akan lebih terlihat keren dan smart. Oleh karena itu, banyak kita temui akun instagram indonsesia namun menggunakan username berbahasa inggris.
Baiklah, berikut ini beberapa kumpulan username ig aesthetic berbahas inggris yang pastinya keren dan patut untuk kalian coba:
- @the_fighting_boy : Bocah Petarung
- @silent_but_deadly : Diam-diam mematikan
- @beauty_in_me : Kecantikan dalam diriku
- @queen_for_you : Ratu untuk mu
- @hana_the_shy_girl : Hana si cewek pemalu
- @ahmad_the_naughty_boy : Ahmad si bocah nakal
- @serenity_and_me : Kesendirian dan diriku
- @serenity_is_a_bliss : Kesendirian adalah anugerah
- @munchi.munchi : Munchi munchi
- @just_a_human : Hanya seorang manusia biasa
- @the_walking_corpse : Mayat hidup berjalan
- @sky_in_you : Langit pada dirimu
- @no_nonsense : Tidak butuh omong kosong
- @an.empty.vessel : Hanya wadah yang kosong
- @an_empty_body : Hanya tubuh yang kosong
- @born_entertainer : Lahir sebagai penghibur
- @born_clown : Lahir sebagai badut
- @born_winner : Lahir sebagai pemenang
- @one_kiss_for_me : satu ciuman saja untuk ku
- @the.believer : Seorang yang punya keyakinan
- @your_name : Nama mu?
- @half_you_ ; Aku adalah separuh diri mu
- @hydrated_prince : Pangeran yang tak kehausan
- @dehydrated_prince : Pangeran yang kehausan
- @until_tomorrow : Sampai besok
- @sun_rising : Matahari terbit
- @dark.side.of.the.moon : Sisi gelap dari bulan
- @roses_bloom : Bunga mawar yang mekar
- @roses_red__ : Bunga mawar yang berwarna merah
- @roses_fall : Bunga mawar yang jatuh
- @ignoramus_me : Diriku yang bodoh
Demikian beberapa username bahasa inggris yang kami rasa memiliki potensi untuk menjadi keren apabila kalian gunakan di username ig kalian. Tentu masih banyak lagi kata bahasa inggris yang bisa kalian pakai pada kombinasi username di atas.
7. Username IG Nama Sendiri
Selanjutnya kalian juga bisa menggunakan jenis username yang menggunakan nama sendiri. Dengan menggunakan jenis username ini, kalian akan terlihat lebih terpercaya karena berani menggunakan nama sendiri. Seperti yang kita tahu, username ig tidak boleh sama antara pengguna. Oleh karena itu, kalian harus pintar-pintar memadukan nama kalian dengan kombinasi angka dan simbol.
Terlebih jika nama kalian cukup populer seperti : Agus, Bambang, Budi, Ayu, Dewi, dll. Gunakan imajinasi dan kreativitas kalian dalam memilih username. Berikut ini beberapa username ig yang menggunakan nama sendiri:
- @ayu_dewi99
- @ayu_dewi.1999
- @diana_nasution__
- @jena.hara_2001
- @bernadeth_siska98
- @chika_jasmine00
- @sunny_wong87
- @andidarma.ori
- @yuna_dewi99
- @ganny_ayunda__
- @asli_nadia
- @nadya_mudari
- @yahya_ali00
- @bunny_ari
- @ari_setiawan__
- wika_sunny
- @00_aliandra
- @99_yusuf
- @cyntia.rompas
- @margaret_nadya
- @sulaiman_rofi
- @derry_999
- @joko_taslima
- @roger_zyn
- @syuhada_89
- @yasmine_wildblood
- @raisa_andriana098
- @chelsea_islan99
Demikian daftar username ig yang menggunakan nama kalian sendiri. Membuat username yang menggunakan nama sendiri tentu akan memerlukan kesiapan dalam memilih simbol mana yang akan kalian gunakan. Selanjutnya, pastikan perpaduan simbol dan nama kalian benar-benar cocok dan sesuai.
Selanjutnya, untuk membuat username dengan nama sendiri bisa menggunakan rumus ini:
@ + nama depan kalian + _ + nomor favorit. Atau kalian bis menggunakan rumus yang kedua:
@ + nama depan + . + nama belakang + nomor favorit.
8. Username IG Lucu dan Artinya
Selanjutnya apabila kalian adalah orang yang humoris dan suka bercanda, kalian bisa memilih menggunakan jenis username ini. Dengan menggunakan username yang lucu, kalian akan semakin disukai oleh orang yang melihat akun kalian. Berikut ini beberapa ide username bertema komedi atau lucu:
- @the_joke_is_you : Yang jadi bahan lelucon adalah dirimu
- @small_rabit : Kelinci yang kecil
- @half_indonesian_half_dead : Setengah indonesia, setenga lagi mati
- @half_sane_half_crazy : Setengah waras setengah gila
- @stupid.but.alive : Bodoh namun setidaknya masih hidup
- @you_know_what_i_mean : Kamu paham kan apa yang saya maksud
- @smart_not_really : Aku anak pintar, nggak ding
- @sunny_side_up : Telur mata sapi
- @skinny_but_weak : Aku kurus, tapi setidaknya aku lemah
- @until_you_go : Sampai kamu pergi
- @crazy_rich_indo : Orang indonesia yang benar benar kaya
- @ytta__ : Singkatan dari yang tau tau saja
- @money_is_uang : Lelucon uang adalah money
- @dream_is_mimpi : Lelucon bahwa mimpi adalah dream
- @procrastinting_girl : Gadis yang suka menunda-nunda waktu
- @procrastinting_boy : laki laki yang suka menunda-nunda waktu
- @humble_beginning : Datang dari kehidupan sederhana
- @jebakan_batman__ : Yakni jebakan yang dibuat batman
- @the_goofie99 : Anak yang kocak
- @the_dwarfs : Para kurcaci
Demikian penjabaran kami mengenai kumpulan nama ig yang lucu beserta artinya. Tentu masih banyak lagi kata kata lucu yang bisa kalian pakai di ig. Lucu atau tidaknya sesuatu tergantung pada jenis komedi yang orang sukai. Apabila kalian menganggap sesuatu lucu, maka jangan ragu untuk menggunakannnya meskipun banyak yang tidak suka. Jangan lupa tetap menjaga batasan dalam menggunakan kata lucu.
9. Username IG Aesthetic Kpop
Selanjutnya ada username yang mengandung unsur kpop di dalamnya. Seperti yang kita ketahui, k-pop menjadi demam yang tak kunjung surut di dunia hiburan tanah air. Apabila kalian penggemar k-pop entah itu, boy band, girl band, drakor, maupun film. Kalian bisa membuat akun ig kalian lebih kpop lagi dengan menggunakan kata-kata yang ke korea korea an.
Berikut ini beberapa ide username ig aesthetic yang menggunakan istilah di k-pop:
- @ayu_lee
- @ani_kim
- @yuna_jung
- @hanna_ayu_lee_yaa
- @david_yoona_lee
- @dewi_jimin__
- @dinda_lee_yoo
- @diana_park
- @han_seo_lidya
- @vonny_lee_yan
- @hawa_lee_so
- @bts_adinda
- @nct_ayunda
- @v_aisha
- @sarah_bts
- @shafia_lee_yoo_naa
- @han_soo_wulan
- @bunga_lee_kang
- @kang_dini_lai
- @zack_shin_hye
- @park_gyong_wawan
- @agus_jennie
- @andi_rosie
- @ayub_lisa
- @yudha_jisoo
- @irene_nadya
- @seulgi_widia
- @joy_andy__
- @yoona_linda
- @jessica_jung
- @krystal_yuni
- @kim_go_resti
- @arien_danila
- @yanti_shin_hye
- @dwi_hye_kyo
- @rina_so_hye
- @ayu_jimin
Demikian kumpulan username ig yang berhubungan dengan kpop dan terlihat aesthetic. Apabila kalian memiliki ide tersendiri, maka tidak ada salahnya bagi kalian untuk menambahkan nama-nama idol kalian di username kalian tersebut.
Pastikan kalian menggunakan akun tersebut untuk hal-hal yang positif sehingga nama idol kalian tidak tercemar oleh kelakuan oknum yang jahat. Kalian juga bisa menggunakan rumus pembutan username seperti cara sebelumnya:
@ + nama depan kalian + nama belakang Idol kalian
10. Nama IG Keren Ala Korea
Selanjutnya kita akan membahas nama-nama ig yang akan terlihat keren apabila kita padu padankan dengan istilah dari negara korea. Tidaak percaya? Ini dia daftar nama ig keren ala korea:
- @hankook_ali
- @anyeong_desi
- @diana_sarang
- @sincha_risa
- @bts_aldi
- @nct_siti
- @nct_rachel
- @riana_jongkook
- @david_rose
- @rose_rianti
- @kimchi_sandy
- @rendy_blackpink
- @denis_red_velvet
- @yulia_kim
- @hani_kim_ji_soo
- @handoko_seol
- @gangnam_ayu
- @zahra_doeng_soek
Setelah membahas semua jenis nama ig yang berhubungan dengan korea, saya rasa kalian sudah memiliki isnpirasi harus seperti apa nama ig kalian nantinya. Selanjutnya, kalian bisa mencoba berkreasi sendiri dengan kata kata yang telah kami jabarkan di atas. Sekali lagi saya ingatkan untuk tidak membuat akun ig dengan tujuan negatif.
11. Nama IG Bertema Islami (Arab)
Berikut ini kami jabarkan berbagai macam jenis nama instagram yang mengandung istilah islami maupun bahasa arab. Sebagai warga negara indonesia dengan jumlah umat muslim terbanyak di dunia, tentu kita tidak boleh malu menampakan jati diri kita sebagai muslim. Berikut ini beberapa nama instagram yang bernuansa islami:
- @ahmad_bertahuid
- @ali_islam
- @muhammad_nashihah
- @dakwah_pinggiran
- @salaf_ghuroba
- @tauhid_is_number_one
- @yuni_hijab_syari
- @khimar_aulia
- @niqob_syahwa
- @hijab_alila
- @salam_alaikum
- @peace_be_upon_you
- @teladan _rasul
- @hamdi_syari
- @luna_syariah
- @tawadhu_akal
- @qonaah_girl
- @girly_muslimah
- @ghuroba_syanti
- @sabil_arya
- @salafy_nindy
Setelah membaca semua rekomendasi username ig aesthetic dari segala jenis, mulai dari yang singkat, simple, keren, bahasa inggris, kore, hingga islami. Sekarang saatna kalian menentukan nama ig dan username kalian sendiri sesuai selera.
Pastikan untuk tetap menjaga norma-norma dan adab dalam membuat nama dan username ig. Apabila ada kekeliruan saya mohon maaf.
Penutup
Tidak terasa sudah sampai pada penghujung artikel. Setelah kita membahas ratusan username dan nama ig yang aesthetic apakah kalian masih kebingungan dalam memilih username kalian?
Harusnya si tidak ya. Sebenarnya membuat nama dan username ig sangatlah mudah. Kalian tidak perlu terlalu memikirkannya dengan terlalu serius. Sekali lagi saya tekankan untuk menggunakan kata-kata yang bermakna positif saja. Apabila ada pertanyaan, silahkan tulis di kolom komentar di bawah.
FAQ
Berikut ini beberapa frequently asked questions (FAQ) yang terkait dengan pemilihan nama dan username ig aesthetic:
1. Apa Bedanya Nama IG dan Username IG?
Perbedaan nama dan username ig sangat mudah. Pertama nama ig bebas bisa kalian isi apa saja dan bisa sama dengan nama orang lain. Sedangkan username ig harus menggunakan format @username dan juga maksimal 30 karakter dengan aturan simbol tertentu.
2. Berapa jumlah maksimal karakter di username IG?
Kalian dibatasi maksimal menggunakan 30 karakter untuk username kalian.
3. Karakter atau simbol apa saja yang dibolehkan pada username ig?
Karakter dan simbol yang diperbolehkan hanya berupa huruf, angka, under score (_), dan titik.
4. Karakter atau simbol apa saja yang dilaranf pada username ig?
Kalian tidak boleh menggunakan spasi, tanda kurung, tanda silang dan selain dari yang diperbolehkan.
5. Tips Memilih Username IG aesthetic?
Untuk memilih username cukup lakukan langkah langkah ini:
- Pastikan username belum terpakai
- Gunakan kreatifitas
- Gunakan Imajinasi
- Padukan dengan bahasa inggris, korea, arab, dll
- Cek kembali apakah username kalian terlihat keren
Originally posted 2023-08-22 05:18:00.