Daftar Michat Lewat Browser & Login Tanpa Aplikasi 100 % Berhasil!

Bagikan:

FulusNesia.com – Siapa sih yang nggak kenal aplikasi MiChat, sebuah aplikasi yang viral di kalangan anak muda. Kali ini kita akan membahas cara daftar dan login MiChat lewat browser tanpa aplikasi.

Banyak yang bertanya-tanya apakah kita bisa daftar michat lewat browser? Lalu bagimana cara login tanpa perlu mengunduh aplikasi ini? Tenang, semuanya akan kita bahas secara detail di artikel ini.

Ada beberapa alasan mengapa banyak orang malas apabila harus mengunduh aplikasi MiChat, Pertama aplikasi yang kita unduh akan memakan banyak memori di hp kita. Selanjutnya, aplikasi MiChat memiliki reputasi sebagai aplikasi khusu BO perempuan. Ini tentu membuat beberapa orang enggan untuk mengunduh aplikasi ini karena takut dikira akan melakukan BO lewat MiChat.

Namun kalian jangan khawarir, dalam artikel ini saya akan menjawab semua keresahan kalian dan memberikan solusi untuk menggunakan MiChat lewat web PC atau yangs sejenis. Simak artikel ini hingga selesai.

Cara Daftar Michat Lewat Browser

Cara Daftar Michat Lewat Browser

Sebelum kalian bisa menggunakan MiChat menggunakan browser kalian tentu yang pertama kali harus kalian lakukan adalah melakukan pendaftaran. Cara pendaftarannya sangat sangat mudah dan cepat kok, hanya butuh beberapa menit saja.

Berikut ini langkah-langkah untuk melakukan pendaftaran di aplikasi percakapan inI:

  1. Pertama kalian buka browser di Hp atau Pc kalian, bisa chrome, mozila, opera mini dll
  2. Selanjutnya, ketikan “michat” di kolom pencarian
  3. Kalian juga bisa langsung mengunjungi situs MiChat web ini
  4. Setelah berhasil masuk situs web michat, kalian akan langsung melihat beberapa pilihan untuk login
  5. Kalian bisa memilih untuk mengunduh aplikasi lewat play store, app store, maupun menggunakan browser langsung
  6. Pilih menu yang menggunakan browser langsung
  7. Selanjutnya akan ada pilihan daftar akun atau login, lalu pilih daftar akun baru
  8. Kemudian menu pendaftaran akun akan terbuka dan kalian akan diminta untuk mengisi biodata diri kalian
  9. Selanjutnya isi biodata diri seperti nama, tempat tanggal lahir, nomor hp, email dan lain sebagainya
  10. Setelah data kalian isi, cek kembali apakah data yang sudah kalian masukan sudah benar atau ada yang salah
  11. Kemudian klik daftar apabila kalian sudah yakin data kalian benar
  12. Tunggu beberapa saat untuk aplikasi mengirimkan kode verifikasi ke nomor telepo atau email kalian
  13. Setelah kalian menerima kode verifikasi, Masukan kode tersebut dan klik verifikasi
  14. Selamat, Akun MiChat kalian berhasil dibuat

Demikian langkah-langkah mudah bagi kalian untuk mendaftar akun Mi Chat lewat browser tanpa menggunakan aplikasi. Seharusnya kalian tidak akan menemukan kendala selama proses pendaftaran ini. Namun bila ada pembaharuan dari MiChat, bisa jadi akan ada sedikit perbedaan dalam proses registrasi akun baru.

Daftar Michat Lewat Aplikasi

Sebelum mengetahui langkah-langkah melakukan pendaftaran MiChat lewat aplikasi, berikut ini kami sajikan tbel informasi singkat mengenai Apliksi MiChat:

Nama AplikasiMichat
KategoriAplikasi perpesanan
DeveloperMichat Inc.
PlatformAndroid, iOS
Tanggal Rilis Pertama2018
Bahasa yang DidukungMulti-bahasa
HargaGratis (Ad versi VIP juga)
Fitur UtamaPerpesanan teks, panggilan suara dan video, obrolan grup, berbagi file, pemanggilan internasional, filter wajah dalam obrolan video, penandaan lokasi, keamanan end-to-end, stiker, dan sebagainya.
Rating4.1/5
Deskripsi SingkatMichat adalah aplikasi chatting lewt pesan teks, panggilan suara dan video secara gratis. Aplikasi ini juga memiliki fitur mencari lokasi orang terdekat, obrolan grup, berbagi file, pemanggilan internasional, dan berbagai fitur menarik lainnya. Michat menekankan privasi dan keamanan dengan menggunakan enkripsi end-to-end untuk melindungi pesan pengguna. Aplikasi ini tersedia untuk perangkat Android dan iOS.
Untuk melakukan pendaftaran lewat aplikasi, cara nya sangat mudah, kalian hanya membutuhkan beberapa menit saja dan kalian sudah bisa menjadi pengguna. Berikut ini adalah langkah-langkah pendaftaran MiChat lewat APlikasi:
  1. Pertama kalian harus mengunduh aplikasi MiChat terelbih dahulu melalui Playstore atau App Store
  2. Ukuran file aplikasinya cukup kecil hanya sekitar 30-50 MB saja.
  3. Setelah aplikasi berhasil kalian install, buka aplikasi MiChat tersebut
  4. Setelah dibuka, kalian akan langsung masuk ke menu pendaftaran akun
  5. Di sana kalian bisa memilih mau mendaftar manual atau mendaftar menggunakan akun Google dan Facebook
  6. Untuk lebih amannya, pilih saja menu daftar manual
  7. Setelahnya, kalian harus mengisi beberapa data pribadi seperti nama, tempat tanggal lahir, nomor hp, alamat email dll
  8. Setelah kalian selesai megisi semua data diri, klik Daftar pada aplikasi
  9. Selanjutnya, pihak MiChat akan mengirimkan kode verifikasi 6 angka ke nomor hp kalian
  10. Masukan kode verifikasi tersebut dan klik verifikasi
  11. Selamat, kalian sudah berhasil membuat akun MiChat lewat Aplikasi

Demikian langkah-langkah mudah untuk melakukan pendaftaran di aplikasi MiChat. Apabila kalian mengikuti semua panduan dari saya, maka seharusnya tidak akan ada masalah dalam proses pendaftaran ini.

Apakah Bisa Daftar Michat Lewat Browser?

Cara Daftar Michat Lewat Browser

Untuk menjawab pertanyaan apakah kita bisa melakukan pendaftaran mi chat dengan browser, kita perlu memahami bahwa aplikasi mi chat belum setenar whatsapp dan telegram. Saat ini, whatsapp dan telegram memang sudah menyediakan fitur daftar dan login di aplikasi mereka menggunakan web baik di hp maupun komputer.

Lalu bagaimana dengan MiChat? Sayangnya, saat ini michat masih belum mempunyai fitur yang membuat kita bisa meggunakannya lewat browser hp maupun PC. Jadi kalian belum bisa melakukan pendaftaran di situs web resmi mereka. Di situs web MiChat, mereka hanya menyediakan informasi seperti FAQ dan juga menu customer service.

Namun sangat terbuka kemungkinan Mi Chat menyediakan versi browser apabila penggunannya semakin banyak dan ramai. So, jangan berkecil hati, mungkin di masa depan kalian akan dapat menggunakan MiChat lewat Browser.

Apakah Bisa Login MiChat Tanpa Aplikasi?

Seperti jawaban saya sebelumnya, saat ini MiChat hanya bisa digunakan lewat aplikasi resmi mereka. Jadi apabila kalian mau login michat tanpa aplikasi, kalian harus mengurungkan niat kalian tersebut. Pasalnya pihak developer MiChat masih belum memiliki keinginan untuk mewujudkannya.

Namun jangan berkecil hati, karena di kemudian hari aplikasi ini sangat mungkin untuk membuat versi web mereka seperti whatsapp. Jadi kita tidak perlu repot-repot harus mengunduh aplikasi michat.

Cara Login MiChat dengan Facebook

Untuk melakukan login MiChat dengan Facebook sangatlah mudah. Di atas saya sudah menyinggung masalah ini sebenarnya, saat saya menjabarkan cara daftar michat lewat aplikasi.

Berikut ini beberapa langkah untuk melakukan login michat lewat facebook:

  1. Pertam download dan install apk michat lewat play store atau app store
  2. Setelah terinstall, kalian akan masuk ke menu daftar anggota baru
  3. Di sana akan ada pilihan mau daftar secara manual atau ,menggunakan akun google atau facebook
  4. Selanjutnya pilih Login menggunakan facebook
  5. Pastikan kalian sudah login ke akun facebook kalian yang ada di hp
  6. Selanjutnya aplikasi akan menyambungkan akun facebok kalian dengan michat
  7. Setelah proses selesai, akun kalian akan langsung jadi tanpa memerlukan kode otp atau verifikasi layaknya daftar manual

Demikian langkah-langkah mudah untuk login Michat lewat FB.

Kesimpulan

Dari semua pembahasan kita di atas, dapat kita simpulkan bahwa Daftar Michat Lewat Browser & Login Tanpa Aplikasi masih belum bisa kita lakukan saat ini. Pihak aplikasi dan pengembang MiChat masih belum menyediakan aplikasi versi PC atau browser.

Namun jangan khawatir karena whatsapp dulu juga belum memiliki fitur desktop atau pc, namun sekarang mereka sudah mengembangkannya untuk kita. Jadi tid

Originally posted 2023-08-26 03:43:00.

4 pemikiran pada “Daftar Michat Lewat Browser & Login Tanpa Aplikasi 100 % Berhasil!”

Tinggalkan komentar